Sabtu, 19 November 2011

Wanita Sekuat Batu Karang

wanita...
kamu tau tentang wanita?…. sejauh apa??
jika kamu wanita,,sejauh apa mengenal dirimu sendiri?
jika kamu laki-laki,,mungkin perlu tau bgm wanita…

wanita…
makhluk yang tegar namun..rapuh
saat ia berazam dan memiliki prinsip yang kuat…
jangan harap kau bisa merubahnya…
namun 1 yang bisa merubahnya…hanya Allah SWT..

wanita…
jangan kau ganggu ketegarannya, ketegasannya…
dengan perhatianmu,, sms2 mu, miscall mu,,
hentikan itu kawan..!!
kasihan wanita yang mencoba dengan keras menjaga izzahnya..

wanita…
selalu mencoba menghindari fitnah dan mudharat..
namun adakalanya wanita khilaf,,dan perlu diingatkan..
bukan untuk dicela dan dipojokkan..
wanita butuh di mengerti dan di perbaiki kesalahannya..
beri ia nasihat dengan cara yang baik, dan alur yang tepat..

wanita…
biar ia terlihat setegar karang dan sekuat samson..
tapi..wanita itu sensitif dan lemah..
jangan anda2 sekalian membentaknya, menyalahkannya, memojokkannya..
jika anda lakukan itu,,bersiaplah untuk dijadikan “black list” bagi wanita..
dihatinya akan terekam sangat jelas ….

wanita…
jangan selalu disalahkan atas semua tindak kejahatan…
cobalah kita bayangkan,,,pelaku kejahatan bukan hanya wanita..
tolong hargai hak wanita muslim…
dan tolong jaga juga pandangan dan hati anda..

wanita,,,
makhluk yang banyak dijadikan objek…
baik objek kebaikan maupun keburukan..
kasihan sekali wanita ini…
pada posisi yang serba salah…

wanita…
hanya ingin dilindungi dan di jaga…
tentunya dengan cara yang syar’i…
bukan dengan gaya sekarang…
“pacaran”..tidak! bukan dengan itu..

wanita..
mendambakan …sesosok pendamping yang sholeh dan bertanggungjawab..
sayang keluarga dan sayang orang tua…
ia juga mendambakan ketentraman hati yang hakiki dengan cinta RABBNYa,,
menginginkan bahtera yang SAMARA…

wanita….
jangan kau sakiti hatinya..
jangan kau patahkan ia..
kau tau ia adalah tulang rusuk yang bengkok..
jangan kau keras padanya, atau ia akan patah
jangan pula kau terlalu lembut padanya, atau ia akan tetap bengkok
berlaku seimbanglah padanya..

wanita…
jangan kau salahkan ia jika ia tiba2 mundur menjauh..
kau tau,,ia hanya mencoba membenahi jarak antara anda dengannya..
tidak ingin tergelincir oleh tipuan syaitan..
dengan begitu benahi pulalah anda…

wanita…
banyak ujian padanya..
dari ujung rambut hingga ujung kukunya..
bantu ia untuk menjaga dirinya..
bantu ia menjaga hijabnya..
jangan membuatnya mengendurkan tali kendali hijabnya..

wanita…
silahkan menambahkan…
laki2 silahkan menghargainya…wanita..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Proofreading sebelum Menerbitkan Buku

  KBMN PGRI Gelombang 28 Pertemuan 12 Bapak Susanto yang ditemani dengan Ibu Helwiyah, Narasumber   mengatakan Publikasikan dan bukukanlah a...